Profil Sven Goran Eriksson, yang Meninggal Dunia Setelah Berjuang Melawan Kanker

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 27 Agu 2024, 09:29
Zaki Islami
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Sven-Goran Eriksson, mantan pelatih timnas Inggris. Sven-Goran Eriksson, mantan pelatih timnas Inggris. (Instagram)

Dua tahun setelah pensiun dari dunia sepakbola, Sven Goran Eriksson memutuskan untuk menjadi seorang pelatih dan klub pertamanya adalah Degerfors IF.

Setelah itu, ia sempat melatih beberapa klub besar seperti Benfica, AS Roma, Fiorentina, Sampdoria, Lazio, Manchester City Leicester City.

Sementara untuk tingkat Internasional, ia sempat melatih Timnas Inggris, Meksiko, Pantai Gading dan terakhir sebelum pensiun yaitu sempat menangani Filipina.

Ketika menangani Timnas Inggris, Sven Goran Eriksson berhasil membawa Three Lions lolos ke Piala Dunia 2002, Euro 2004 dan Piala Dunia 2006. Namun setelah Piala Dunia 2006, ia memutuskan untuk mundur dari kursi pelatih Timnas Inggris.

Halaman
x|close