Penampilan Arab Saudi Belum Stabil Bersama Roberto Mancini

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 3 Sep 2024, 16:00
Marco Tampubolon
Penulis & Editor
Bagikan
Timnas Arab Saudi yang ditangani oleh Roberto Mancini Timnas Arab Saudi yang ditangani oleh Roberto Mancini (Instagram Roberto Mancini)

Pada babak kualifikasi Piala Dunia 2026, Arab Saudi juga tidak terlalu meyakinkan. Green Falcon lolos sebagai runner up grup G di bawah Yordania setelah kalah persaingan selisih gol.

Untuk menghadapi Indonesia, Mancini sudah memanggil 31 nama. Sembilan di antaranya merupakan pemain Al Nassr yang notabene adalah rekan setim mega bintang Cristiano Ronaldo. 

Meski demikian, Mancini sepertinya belum menemukan racikan yang tepat. Sejak putaran kedua lalu, mantan pelatih Manchester City itu beberapa kali bongkar pasang komposisi timnya.  

Halaman
x|close