Mudah Ditemukan, Ini 5 Buah yang Baik dan Aman untuk Penderita Diabetes

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 20 Jun 2024, 10:46
Deddy Setiawan
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Ilustrasi Buah-Buahan Ilustrasi Buah-Buahan (Pixabay)

Mengonsumsi apel secara rutin juga dapat membantu menurunkan risiko penyakit jantung, yang sering kali menjadi masalah kesehatan tambahan bagi penderita diabetes.

Jeruk

Jeruk mengandung vitamin C yang tinggi dan serat, yang baik untuk kesehatan pencernaan dan meningkatkan kontrol gula darah.

Namun, dianjurkan untuk memilih jeruk utuh daripada jus jeruk yang dapat mengandung kadar gula yang lebih tinggi.

Berry

Berry seperti stroberi, blueberry, dan raspberry kaya akan antioksidan yang dapat membantu mengurangi peradangan dan meningkatkan sensitivitas insulin.

Berry juga relatif rendah gula dibandingkan buah lainnya, sehingga aman untuk dikonsumsi dalam jumlah moderat oleh penderita diabetes.

Halaman
x|close