Tips Hidup Sehat untuk Penderita Asam Urat

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 18 Jul 2024, 05:10
Alber Laia
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Ilustrasi sakit asam urat Ilustrasi sakit asam urat (Instagram)

Buah-buahan seperti ceri, stroberi, dan blueberry mengandung senyawa antiinflamasi alami yang dapat membantu mengurangi peradangan dan gejala asam urat.

5. Batasi Alkohol dan Gula

Konsumsi alkohol dan makanan manis tinggi gula dapat meningkatkan produksi asam urat dalam tubuh. Batasi atau hindari konsumsi alkohol, terutama bir dan minuman beralkohol keras, serta perhatikan asupan gula sederhana dari makanan dan minuman.

Ilustrasi alkohol <b>(Pixabay)</b> Ilustrasi alkohol (Pixabay)

Berdasarkan informasi yang dihimpun, penderita asam urat dapat mengelola kondisinya dengan lebih baik melalui pola makan yang tepat.

Konsultasikan ke dokter jika merasakan nyeri hebat di sendi, terlebih bila disertai demam dan rasa panas.

Halaman
x|close