Viral! PKL di Pasar Kota Medan Didatangi Petugas Pajak, Diminta Bayar Pajak 20 Persen

NTVNews - 28 Mei 2024, 15:25
Alber Laia
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Petugas pajak Kota Medan Petugas pajak Kota Medan (Tiktok)

Namun, dalam video yang viral tersebut, petugas pajak meminta PKL untuk membayar pajak sebesar 20%.

Hal ini tentu saja jauh lebih tinggi dari tarif PPh Final yang seharusnya diberlakukan.

Baca Juga: 

Heboh Warga Lokal Dilarang Surfing di Kawasan Pulau Sumba

Heboh di Media Sosial Taruna TNI Wajib Berpakaian Seragam di Luar Area Pendidikan?

Peristiwa ini sontak menuai berbagai komentar dari netizen.

Banyak yang merasa geram dengan tindakan petugas pajak tersebut, karena dianggap tidak adil dan tidak sejalan dengan kondisi ekonomi para PKL yang masih berjuang untuk bertahan hidup.

Halaman
x|close