Wamen PU Tegaskan Pembangunan Tanggul Laut Raksasa 30 Km Berjalan Sesuai Rencana

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 14 Jan 2025, 11:20
Akbar Mubarok
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti diwawancara awak media di Jakarta, Senin 13 Januari 2025. Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti diwawancara awak media di Jakarta, Senin 13 Januari 2025. ((Antara))

Jika penurunan muka tanah (land subsidence) di Jakarta terus berlanjut, opsi terakhir yang diambil adalah pembangunan tanggul laut tahap B atau giant sea wall sepanjang 21 km. Proyek ini diproyeksikan mampu mengurangi area banjir hingga 112.000 m² dan menekan potensi kerugian ekonomi hingga Rp600 triliun.

(Sumber Antara)

Halaman
x|close