BGN Kena Efisiensi Rp200,2 Miliar, MBG Dipastikan Aman

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 13 Feb 2025, 22:59
Adiansyah
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Dadan Hindayana Dadan Hindayana (YouTube DPD RI)

"Ketika penambahan program dan cakupan yang awalnya hanya 15 sampai 17,5 juta di tahun 2025, dan diminta untuk mencakup 82,9 juta, itu otomatis ada penambahan," imbuhnya.

"Karena ketika program ini harus dipercepat di akhir 2025 akan otomatis, sebab suksesnya program itu ada tiga; satu, anggaran; dua, sumber daya manusia; tiga, infrastruktur," sambung dia.

(Sumber Antara) 

Halaman
x|close