5 Fakta PDN Down yang Ternyata Kena Serangan Siber Berakibat Kebocoran Data

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 26 Jun 2024, 12:20
Deddy Setiawan
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Kominfo Kominfo (Kominfo.go.id)

Wamenkominfo Nezar Patria memastikan bahwa pembangunan Pusat Data Nasional (PDN) di Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, tidak terpengaruh oleh serangan siber yang terjadi di PDNS 2. 

Menurutnya, "Tidak ada dampak, pembangunan PDN di Cikarang terus berlanjut, ini berbeda dengan PDNS. Namun, kejadian ini menjadi pelajaran berharga bagi kita, kami akan mengevaluasi sistem keamanan dan aspek lainnya."

PDN Cikarang sedang dibangun dengan skema pendanaan dari pemerintah ke pemerintah (G-to-G), dengan dukungan dari Pemerintah Prancis sebesar 164.679.680 Euro atau sekitar Rp2,7 triliun. 

Rencananya, PDN Cikarang diharapkan selesai pada perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia tanggal 17 Agustus 2024 dan akan diresmikan oleh Presiden Joko Widodo.

Halaman
x|close