Ma'ruf Amin Siap Menengahi Konflik PKB dan PBNU
Bertemu Cak Imin di Markas PKB, Kaesang: Kami Partai Santri Indonesia
"Faktanya ada partai yang diluar PKB, itu jadi partai gulung, tidak di-backup tidak didirikan oleh PBNU," katanya.
Ditegaskan oleh Effendy Choirie, partai PKB punya nama dan besar seperti sekarang ini karena PBNU.
"Pertama ketika Gus Dur jadi PBNU, memberikan atas desakan warga NU, aktivis NU, NU harus memiliki partai sendiri," terangnya.
"NU tetap sebagai organisasi keagamaan, kemasyarakatan. Tapi NU boleh mendirikan partai politik atas perkembangan masyarakat," lanjutnya.