Xakapa, Kafe Terpopuler di Pinggir Sungai Dekat Lembah Anai Hilang Tak Tersisa Tersapu Banjir Bandang Sumbar

NTVNews - 13 Mei 2024, 07:40
Moh. Rizky
Penulis
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Kafe Xakapa di pinggir sungai dekat Lembah Anai, Sumbar, sebelum hilang disapu banjir bandang lahar dingin. (X) Kafe Xakapa di pinggir sungai dekat Lembah Anai, Sumbar, sebelum hilang disapu banjir bandang lahar dingin. (X)

"Kira-kira ada ratusan, bangunan yang terdampak. Sementara itu puluhan bangunan yang terbawa banjir lahar dingin," ujarnya, Minggu (12/5/2024).

Sementara total warga yang terdampak lebih dari 100 KK, dan yang menjadi korban hingga pukul 11.00 WIB sebanyak 8 orang.

"Saat ini tim gabungan masih mencari jika ada tambahan korban, tapi mudah-mudahan tidak ada lagi," kata dia.

Ratusan warga yang terdampak saat ini telah diungsikan ke beberapa fasilitas umum. Di antaranya ke sekolah-sekolah, musala serta ke rumah saudara masing-masing. Menurutnya warga yang mengungsi sangat membutuhkan bantuan.

Halaman

TERKINI

Ngeri! Aksi Koboy Pengendara Mobilio Bikin Resah

Nasional Jumat, 20 Sep 2024 | 07:19 WIB

2 Dokter Baku Hantam Gegara Rebutan Perawat

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 05:55 WIB

Kambing Mirip Alien Lahir dan Gemparkan Warga

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 05:45 WIB

PKS Targetkan Ini dalam Pilkada Serentak 2024

Politik Jumat, 20 Sep 2024 | 05:09 WIB

Ini Jumlah Anggaran Makan Bergizi yang Disetujui oleh DPR

Nasional Jumat, 20 Sep 2024 | 04:55 WIB

Seorang Wanita Keguguran Diseruduk Anjing, Berujung Hal Ini

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 04:45 WIB

Barat Kini Pertimbangkan Dukung Ukaraina dalam Perang, Kenapa?

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 04:35 WIB
Load More
x|close