Terungkap Alasan Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe Mundur dari Kepala dan Wakil Otorita Kepala Otorita IKN

NTVNews - 3 Jun 2024, 11:54
Dedi
Penulis
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Mantan Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara, Bambang Susantono Mantan Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara, Bambang Susantono (Instagram)

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo resmi melantik Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe sebagai Kepala Otorita dan Wakil Kepala Otorita IKN Nusantara periode 2022-2027. Ia dilantik usai mengalahkan Ridwan Kamil, Ahok, Bambang Brodjonegoro, Tumiyono dan Azwar Anas. 

Adapun pelantikan kedua tokoh tersebut dilaksanakan di Istana Negara Jakarta, pada Kamis, 13 Maret 2022. Adapun pelantikan ini berdasarkan Surat Keputusan Presiden Nomor 9N Tentang Pengangkatan Kepala Otorita IKN dan Wakil Kepala Otorita IKN Nusantara Masa Jabatan 2022-2027. 

Halaman
x|close