5 Angkatan Laut Terkuat di Dunia, Peringkat Indonesia Tak Disangka!

NTVNews - 4 Mei 2024, 07:00
Deddy Setiawan
Penulis
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Angkatan Laut Indonesia Angkatan Laut Indonesia (Istimewas)

4. Indonesia

WDMMW menempatkan Indonesia di posisi keempat setelah tiga negara besar tersebut dengan nilai True Value Rating 137,7.

Angkatan laut Indonesia memiliki total 243 armada per Juli 2023, yaitu empat kapal selam, tujuh firgat, 25 korvet, sembilan kapal perang tambang, 168 kapal patroli lepas pantai, dan 30 kapal tempur amfibi.

Mereka mencatat Indonesia tak punya kapal induk, kapal jelajah, dan kapal penghancur. Namun, WDMMW menegaskan angkatan laut Indonesia memiliki keseimbangan aset di tingkat "menengah".

5. Korea Selatan

Angkatan Laut  Korea <b>(Istimewas)</b> Angkatan Laut Korea (Istimewas)

Angkatan Laut Republik Korea Selatan atau Daehan-minguk Haegun berada di posisi kelima dengan skor 122,9. Inventarisnya terdiri dari total 138 unit kapal.

Halaman
x|close