Kasus Penipuan Asmara, Tujuh WNA Dibekuk di Denpasar

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 2 Agu 2024, 13:32
Tim Redaksi
Penulis & Editor
Bagikan
Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Provinsi Bali Pramella Yunidar Pasaribu (kedua kiri) bersama Kepala Kantor Imigrasi Denpasar Ridha Sah Putra (kedua kanan) menunjukkan sejumlah barang bukti penangkapan WNA Nigeria dan Rusia terkait kei Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Provinsi Bali Pramella Yunidar Pasaribu (kedua kiri) bersama Kepala Kantor Imigrasi Denpasar Ridha Sah Putra (kedua kanan) menunjukkan sejumlah barang bukti penangkapan WNA Nigeria dan Rusia terkait kei (ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna)

WNA Asal Prancis Tewas Tertimpa Pohon Tumbang Di Penginapan Saat Liburan di Padang

Sedangkan penangkapan dilakukan atas sinergi sejumlah aparat keamanan di antaranya Imigrasi Denpasar, Polda Bali, Badan Intelijen Strategis (Bais) TNI, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dibantu masyarakat.

Ketujuh WNA yang berasal dari pantai barat Afrika itu saat ini ditahan sementara di ruang detensi Kantor Imigrasi Denpasar menunggu pemeriksaan lanjutan dan upaya deportasi. (Sumber: Antara)

Halaman

TERKINI

Load More
x|close