Deretan Sepatu Bertuah yang Dipakai 5 Pemain Muda Potensial di Euro 2024

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 15 Jun 2024, 19:30
Marco Tampubolon
Penulis & Editor
Bagikan
Jamal Musiala (Jerman) Nike Tiempo Legend X Jamal Musiala (Jerman) Nike Tiempo Legend X (Soccerbible)

Eberechi Eze (Inggris) New Balance Furon v7+ <b>(Sportbible)</b> Eberechi Eze (Inggris) New Balance Furon v7+ (Sportbible)

Usianya memang sudah tidak muda lagi. Di Euro 2024 Eze berumur 25 tahun. Meski demikian, aksi Eze pantas ditunggu di turnamen internasional pertamanya ini.

Bermain di depan Grealish dan Maddison, Eze menawarkan sesuatu yang berbeda dengan penyerang lain di skuad Ther Lions. Eze mengenakan New Balance Furon v7+ yang di pasaran dijual seharga 179 USD.

Johan Bakayoko (Belgia) PUMA Future 7

Johan Bakayoko (Belgia) PUMA Future  7 <b>(Sportbible)</b> Johan Bakayoko (Belgia) PUMA Future 7 (Sportbible)

Pemain berusia 21 tahun itu tampil memukau bersama PSV musim ini. Dia mencetak 16 gol dan 14 assist di semua kompetisi. Sepatu bot pilihannya adalah PUMA Future 7 (Rp3,4 juta) yang terlihat menarik dengan melepas talinya. Beberapa pemain profesional juga melakukan hal ini.

Sepatu Bakayoko mirip punya pemain timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen yang diberikan kepada fans Timnas Indonesia usai laga melawan Filipina di SUGBK, Selasa (11/6/2024).

Halaman
x|close