Baca Juga: Ketemu Prabowo, Surya Paloh Nyatakan NasDem Gabung KIM
Sementara menurut Mardiono, ini merupakan keputusan yang tepat bagi PPP untuk bergabung ke dalam koalisi pemerintahan berikutnya.
"Maka PPP tidak ada alasan lain harus mendukung kepada Presiden Terpiilh Bapak Prabowo Subianto agar bisa menjalankan semua program-program kerja yang hari ini telah ditunggu-tunggu rakyat Indonesia," tambah Mardiono.
Tampak hadir dalam pertemuan itu antara lain Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, Sekjen Gerindra Ahmad Muzani, dan Wakil Ketua Umum Gerindra Sugiono.