Daftar Kiper Legendaris Timnas Indonesia dari Masa ke Masa

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 23 Sep 2024, 15:31
Alber Laia
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Mantan kiper timnas Indonesia, Hermansyah dalam acara Sport Cast di NusantaraTV/tangkapan layar NTV Mantan kiper timnas Indonesia, Hermansyah dalam acara Sport Cast di NusantaraTV/tangkapan layar NTV

5. Hermansyah

Hermansyah, kelahiran 17 Agustus 1963, merupakan salah satu kiper terbaik sepanjang sejarah sepak bola Indonesia. Kemampuannya menggagalkan penalti lawan membuatnya dijuluki sebagai "Spesialis Penalty" di masanya. Ia pernah dilatih oleh pelatih Brasil, Barbatana, yang membantu mengasah kemampuannya.

6. Kurnia Sandy

Sebagai salah satu kiper paling berbakat yang pernah dimiliki Indonesia, Kurnia Sandy dikenal dengan penampilannya yang tenang dan terampil. Ia sempat berkarier di luar negeri bersama klub Italia, Sampdoria.

7. Hendro Kartiko

Hendro Kartiko adalah salah satu kiper legendaris yang berjaya di era 1990-an hingga 2000-an. Ia tampil gemilang di banyak kompetisi, termasuk Piala Asia 1996 dan SEA Games.

8. Markus Horison

Halaman
x|close