Di Balik Nikmatnya Daging Kambing, Ini 6 Bahaya Konsumsi Berlebihan yang Mengintai

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 14 Jun 2024, 10:49
Dedi
Penulis
Ismoko Widjaya
Editor
Bagikan
Daging Kambing Daging Kambing (Pixabay)

Ilustrasi sakit perut (pixabay) <b>(Pixabay )</b> Ilustrasi sakit perut (pixabay) (Pixabay )

Daging kambing yang dikonsumsi dalam jumlah besar dapat menyebabkan gangguan pencernaan seperti sembelit, diare, dan perut kembung. Hal ini disebabkan oleh tingginya kandungan lemak dalam daging kambing yang dapat memperlambat proses pencernaan.

Selain itu, cara memasak yang kurang tepat, seperti penggunaan minyak berlebih dan bumbu yang pedas, juga dapat memperburuk kondisi pencernaan.

3. Peningkatan Tekanan Darah

Tekanan Darah Tinggi atau Hipertensi <b>(Pixabay)</b> Tekanan Darah Tinggi atau Hipertensi (Pixabay)

Kandungan natrium (garam) yang tinggi pada daging kambing, terutama jika dimasak dengan tambahan garam atau bumbu yang tinggi natrium, dapat menyebabkan peningkatan tekanan darah. 

Tekanan darah tinggi (hipertensi) adalah kondisi yang dapat menyebabkan berbagai komplikasi serius, seperti penyakit jantung, stroke, dan kerusakan ginjal. Oleh karena itu, penting untuk mengontrol asupan natrium dan menjaga pola makan seimbang.

Halaman
x|close