Anggota DPR Sebut Jumlah Komisi Bakal Bertambah Jadi Segini

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 4 Okt 2024, 04:00
Deddy Setiawan
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Gedung DPR Gedung DPR (Istimewa)

Selain itu, Said enggan memberikan banyak komentar mengenai rencana pemecahan kementerian selama masa jabatan Prabowo Subianto sebagai presiden.

Sebagai Ketua Badan Anggaran DPR RI 2019-2024, dia menegaskan bahwa APBN sudah disiapkan untuk mengantisipasi penambahan kementerian melalui anggaran cadangan.

"Tinggal Bapak Presiden sesuai kebutuhan, karena undang-undangnya juga begitu, kan undang-undangnya sudah direvisi sesuai kebutuhan Presiden," tuturnya.

Halaman
x|close